Close
Close
Orasi Rakyat News
Orasi Rakyat News
Orasi Rakyat News

Kasat Lantas Polresta Sleman Diganti Pasca Penetapan Tersangka Hogi Minaya

Yogyakarta - KASAT Lantas Polresta Sleman secara resmi diganti dari AKP Mulyanto ke AKP Arfita Dewi Jumat 30 Januari.


Serah terima jabatan tersebut dipimpin langsung oleh Plh Kapolresta Sleman Kombes Pol Roedy Yoelianto, sebagai tindak lanjut dari Keputusan Kapolda DIY No. Skep/37/I/2026 tanggal 30  Januari 2026 dan untuk mempermudah proses pemeriksaan terhadap AKP Mulyanto.


Diketahui, Polresta Sleman Sleman Kombes Pol Edy Setyanto Erning Wibowo juga diganti pasca penetapan tersangka Hogi Minaya (44 tahun) sebagai tersangka karena membela istrinya yang dijambret.


Pencoptan juga merembet ke Kasat Lantas Polresta Sleman dari AKP Mulyanto ke AKP Arfita Dewi. (Wit) 

Iklan tengah post Baca Juga
Jangan Lewatkan...
Iklan Natal
Klik ☝ untuk mengikuti akun Google News Kami
agar anda tidak ketinggalan berita menarik lainnya

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama